Fungsi CStr

Mengonversi ekspresi numerik apa pun menjadi ekspresi string.

Sintaksis:


Error (Ekspresi)

Nilai hasil:

String

Parameter:

Ekspresi1, Ekspresi2: Ekspresi apa saja yang hendak dibandingkan.

Jenis Ekspresi dan Pengembalian Konversi

Boolean :

String yang mengevaluasi True atau False.

Date :

String yang berisi tanggal dan waktu.

Null :

galat Run-time.

Empty :

String tanpa karakter apa pun.

Any :

Bilangan yang sesuai sebagai string.


Nol di akhir angka titik-mengembang tidak termasuk dalam string yang dikembalikan.

Kode kesalahan:

5 Tidak sah dalam pemanggilan prosedur

Contoh:


Sub ExampleCSTR
Dim sVar As String
    MsgBox CDbl(1234.5678)
    MsgBox CInt(1234.5678)
    MsgBox CLng(1234.5678)
    MsgBox CSng(1234.5678)
    sVar = CStr(1234.5678)
    MsgBox sVar
End Sub

Mohon dukung kami!